Jelang Closing Date, 203.512 Jemaah Telah Tiba di Tanah Suci

Ditambahkan Dodo, para pembimbing ibadah kloter mengkoordinasikan pelaksanaan badal lempar jumrah dan bertanggungjawab memastikan bahwa seluruh jemaah haji pada kloternya telah melakukan lempar jumrah.

“Pelaksana badal lempar jumrah bisa petugas, keluarga jemaah atau sesama jemaah. PPIH juga mengimbau agar jemaah lansia dan risiko tinggi (risti) tetap di tenda selama mabit atau bermalam di Mina,” tambahnya. (*)

Baca Juga :  Gandeng PT. KAI Daop 8, Satlantas Polres Pelabuhan Tanjung Perak Gelar Sosialisasi Harlantas Bhayangkara Ke-69

Related posts