Gus Halim: Tanpa Anggaran Triliunan, Pendataan SDGs Desa Capai 102 Juta Jiwa

JAKARTA_Menteri Desa Pembagunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Abdul Halim Iskandar, meneriama Audiensi bapak Yanuar Nugroho di ruang kerja, pada Senin 20/02/23, Foto : KemendesPDTT

“Kita kasih PIN sebagai bentuk apresiasi Kepala Desa. Kalau desanya sudah mencapai 5 tujuan SDGs Desa, dapat 5 PIN dan seterusnya. Sehingga foto kepala desa lebih gagah juga dan warga tahu prestasi kepala desa itu,” ujar Gus Halim.

Dan yang lebih penting lagi, dengan adanya data SDGs Desa by name by adrres dan data yang terus diperbaharui akan mengurangi perdebatan dalam merumuskan kebijakan.

Menurutnya perdebatan di desa kalau berdasarkan konsep tidak akan pernah selesai, namun jika berdasarkan data tidak akan ada perdebatan panjang.

“Karena apa? Hal yang objektif kemudian kalau ada perbedaan tinggal mengembalikan ke kondisi di lapangan. Jika ada perbedaan data, tinggal dicek lagi, selesai. Tidak ada perdebatan konsep. Itu yang akan menjawab,” pungkas Gus Halim. (*)

Baca Juga :  Menteri ATR/Kepala BPN Tegaskan Komitmen Penyelesaian Sengketa Pertanahan

Related posts