Dampingi Presiden Jokowi Cek Gudang Bulog, Erick Thohir Meminta BUMN Optimalkan Program Bantuan Pangan

Erick mengatakan, Jokowi telah memastikan bahwa stok beras di Gudang Bulog yang sebesar 1,5 juta ton masih cukup untuk memenuhi kebutuhan masyarakat.

Erick menyampaikan program bantuan pangan sebanyak 10 kg per keluarga penerima manfaat (PKM) untuk tiga bulan ke depan menjadi wujud komitmen BUMN dalam memenuhi kebutuhan masyarakat. (*)

Baca Juga :  Menparekraf Sampaikan Kisah Sukses Pariwisata Berkelanjutan Indonesia di Forum UNWTO di AS

Related posts